Kucing Sakit Infeksi, Cacingan Sembuh Dengan Herbal Sunnah
Alhamdulullah Pertama punya kucing Anggora hati senang dan gembira, warna nya bagus serta lucu lucu Namun sang istri agak ngambek karena sering membersihkan kotorannya, dulu belum bisa ke WC klo BAB dan masih belajari tiap hari Alhamdulillah sekarang sudah bisa BAB ke WC sendiri.
Ada tiga bulan kucing sudah ada di rumah saya , pagi hari kotorannya ada cacingnnya , serta matanya ber air keluarkan kotoran terus menerus, telinganya juga keluar cairan berwarna hitam kekuning kuningan, makannya juga sangat sulit padahal sebelum nya sangat lahab sekali, karena belum berpengalaman dalam masalah menangani kucing sakit segera saya kasih minum madu bidara di campur air,tujuannya agar memulihkan tenaganya agar tidal lemas dan maw makan, serta mulut serta telinganya saya tetesen 3 sunnah yang terbuat dari minyak Habatussaudah, minyak zaitun, Propolis , serta Minyak Kelor, Alhamdulillah paginya keluar cacing dalam BABnya sangat banyak sekali.
Lambat laun kucing saya sembuh dari sakit infeksi cacingan dan parasit, sekarang buah juga di makan Rambutan, kelengkeng, ikan Ayam, udang, ikan laut dll, mawnya yang enak enak saja, yang punya kalah kalau soal makanan sama kucingnya,
Karena saya tidak pernah kedokter karena sakit hanya mengunakan herbal dan istirahat maka Allah memberi kesembuhan, begitu juga dengan kucing ini saya usahakan tidak ke dokter hewan hanya memakai herbal dan madu bidara Alhamdulillah bisa sembuh.
Kucing Sakit Infeksi, Cacingan Sembuh Dengan Herbal Sunnah